Thursday 2 April 2015

tips jenius cara memakai lipstik yang baik dan benar

memakai-lipstik-natural.jpg
tips jenius cara memakai lipstik yang baik dan benar
Tips cantik alami seperti apa bentuk bibir anda apakah anda mempunyai bentuk bibir tipis , tebal atau sedang ,jika anda meluangkan waktu sebentar saja untuk membaca tulisan ini sampai habis maka anda akan mengetahui seperti apa tips jenius yang bisa di lakukan dalam memakai lipstik agar lipstik yang di pakai terlihat natural awet dan lebih tahan lama menempel di bibir anda.

tips jenius cara memakai lipstik yang benar agar awet dan tahan lama
banyak kalangan wanita yang sedikit meremehkan tentang cara memakai lipstik, padahal jika di lakukan dengan benar penampilan anda akan berubah hanya dengan polesan kecil di bibir cantik anda

seperti apa tips dalam memakai lipstik , mari kita simak ulasanya seperti di bawah ini

aplikasikan lipstik dan lips liner
tentunya anda sudah tidak asing lagi dengan benda kecil satu ini yaitu lips liner , pemakaian lips liner yang tepat akan membuat bibir terkesan tipis ,tebal dan bahkan tampak cantik

pertama silahkan pakai lipstik anda lalu tambahkan lips liner dimana anda bisa menambahkanya di area tertentu di sekitar bibir anda ,dengan cara ini di harapkan bibir anda akan memberikan kesan tersendiri sesuai dengan apa yang anda inginkan

bentuk garis bibir dengan lips liner
cara yang kedua ini berbeda dengan cara yang pertama, cara yang kedua ini anda hanya perlu menggunakan lip liner untuk mendefinisikan bentuk bibir anda, sedikit tambahan yang perlu anda ketahui disini anda hanya perlu mendifinisikan bentuk bibir bukan menciptakan sendiri bentuk bibir , karena bentuk bibir anda adalah ketentuan dari tuhan , jadi tugas anda hanyalah menghias / mempercantik agar terlihat semakin indah

cara agar bibir tampak tipis
untuk mwnampilkan kesan tipis pada bibir anda gunakan lips liner sedikit ke dalam dari garis tepi bibir

agar bibir tampak tebal
untuk menampilkan kesan tebal maka gunakan lips liner sedikit keluar dari garis tepi bibir anda,sehingga bibir tampak tebal atau lebih berisi

Melembutkan garis bibir
setelah anda memakai lip liner maka tugas selanjutnya adalah membuat garis bibir agar terlihat lembut

caranya sapukan secara perlahan jari telunjuk anda pada garis lips liner yang anda pakai , ini bertujuan agar bibir anda terlihat lebih lembut dan natural

mencoba tips satu jari
untuk mencegah agar lipstik yang anda pakai tidak mengenai gigi maka gunakan "trik satu jari"

caranya : letakan jari anda di mulut,selanjutnya tutup bibir anda saat bibir masih dalam keadaan tertutup segera tarik jari anda. dengan cara ini maka lipstik yang akan mengenai gigi kini telah berakhir di jari anda.

memilih cara memakai lipstik yang paling sesuai
jika berbicara tentang memakai lipstik itu cenderung soal ekpresi anda, namun akan memiliki hasil akhir yang berbeda beda
ada sebagian wanita yang memakai lipstik memolesnya di mulai dari pinggir bibir lalu ketengah,ada juga sebagian yang memakai dari tengah kepinggir , ada juga yang memulai dari sudut tertentu dan berakhir pada sisi tertentu namun sebaiknya anda memilih metode yang paling pas dengan raut wajah anda. karena setiap metode yang anda pakai tentunya memiliki hasil akhir yang berbeda - beda

pahami bibir anda
memilih jenis warna lipstik juga mempengaruhi kesan yang di hasilkan oleh bibir anda. jika anda menginginkan bibir anda terlihat keci / kurus maka bisa menggunakan warna gelap atau matte. sebaliknya jika anda menginginkan bibir terlihat penuh maka warna mengkilap atau terang bisa di jadikan pilihan

tips sederhana agar lipstik lebih awet dan tahan lama

memakai lips ghos
pakailah lips ghos sesaat setelah anda memakai lipstik,selain agar bibir terlihat natural lips ghos juga membantu mengunci warna lipstik agar tidak mudah luntur

memakai Tisu
cara ini paling mudah dilakukan,siapkan tisu yang masih pada kotaknya, lalu cabut tisu menggunakan bibir anda , maka sisa minyak dari lipstik akan menempel pada tisu, maka bibir akan menjadi lebih kering

menggunakan bedak
taburkan sedikit bedak sesaat sebelum anda memakai lipstik, bedak membantu mengunci partikel lipstik agar lebih tahan di bibir anda

menjaga kesehatan bibir
jika bibir anda kering pecah pecah maka sebagus apapun lipstik yang dikenakan jangan harap akan bertahan lama di bibir anda

menjaga aktifitas anda
apa bila anda akan minum baiknya gunakan sedotan ,hal ini terlihat lebih baik daripada anda .meminumnya tanpa sedotan .bisa saja lipstik yang di gunakan menempel dan tertinggal pada dinding gelas yang bisa membuat lipstik menjadi kurang awet dan tahan lama

artikel terkait
Cara alami mengusir jerawat di wajah

No comments:

Post a Comment

Thursday 2 April 2015

tips jenius cara memakai lipstik yang baik dan benar

memakai-lipstik-natural.jpg
tips jenius cara memakai lipstik yang baik dan benar
Tips cantik alami seperti apa bentuk bibir anda apakah anda mempunyai bentuk bibir tipis , tebal atau sedang ,jika anda meluangkan waktu sebentar saja untuk membaca tulisan ini sampai habis maka anda akan mengetahui seperti apa tips jenius yang bisa di lakukan dalam memakai lipstik agar lipstik yang di pakai terlihat natural awet dan lebih tahan lama menempel di bibir anda.

tips jenius cara memakai lipstik yang benar agar awet dan tahan lama
banyak kalangan wanita yang sedikit meremehkan tentang cara memakai lipstik, padahal jika di lakukan dengan benar penampilan anda akan berubah hanya dengan polesan kecil di bibir cantik anda

seperti apa tips dalam memakai lipstik , mari kita simak ulasanya seperti di bawah ini

aplikasikan lipstik dan lips liner
tentunya anda sudah tidak asing lagi dengan benda kecil satu ini yaitu lips liner , pemakaian lips liner yang tepat akan membuat bibir terkesan tipis ,tebal dan bahkan tampak cantik

pertama silahkan pakai lipstik anda lalu tambahkan lips liner dimana anda bisa menambahkanya di area tertentu di sekitar bibir anda ,dengan cara ini di harapkan bibir anda akan memberikan kesan tersendiri sesuai dengan apa yang anda inginkan

bentuk garis bibir dengan lips liner
cara yang kedua ini berbeda dengan cara yang pertama, cara yang kedua ini anda hanya perlu menggunakan lip liner untuk mendefinisikan bentuk bibir anda, sedikit tambahan yang perlu anda ketahui disini anda hanya perlu mendifinisikan bentuk bibir bukan menciptakan sendiri bentuk bibir , karena bentuk bibir anda adalah ketentuan dari tuhan , jadi tugas anda hanyalah menghias / mempercantik agar terlihat semakin indah

cara agar bibir tampak tipis
untuk mwnampilkan kesan tipis pada bibir anda gunakan lips liner sedikit ke dalam dari garis tepi bibir

agar bibir tampak tebal
untuk menampilkan kesan tebal maka gunakan lips liner sedikit keluar dari garis tepi bibir anda,sehingga bibir tampak tebal atau lebih berisi

Melembutkan garis bibir
setelah anda memakai lip liner maka tugas selanjutnya adalah membuat garis bibir agar terlihat lembut

caranya sapukan secara perlahan jari telunjuk anda pada garis lips liner yang anda pakai , ini bertujuan agar bibir anda terlihat lebih lembut dan natural

mencoba tips satu jari
untuk mencegah agar lipstik yang anda pakai tidak mengenai gigi maka gunakan "trik satu jari"

caranya : letakan jari anda di mulut,selanjutnya tutup bibir anda saat bibir masih dalam keadaan tertutup segera tarik jari anda. dengan cara ini maka lipstik yang akan mengenai gigi kini telah berakhir di jari anda.

memilih cara memakai lipstik yang paling sesuai
jika berbicara tentang memakai lipstik itu cenderung soal ekpresi anda, namun akan memiliki hasil akhir yang berbeda beda
ada sebagian wanita yang memakai lipstik memolesnya di mulai dari pinggir bibir lalu ketengah,ada juga sebagian yang memakai dari tengah kepinggir , ada juga yang memulai dari sudut tertentu dan berakhir pada sisi tertentu namun sebaiknya anda memilih metode yang paling pas dengan raut wajah anda. karena setiap metode yang anda pakai tentunya memiliki hasil akhir yang berbeda - beda

pahami bibir anda
memilih jenis warna lipstik juga mempengaruhi kesan yang di hasilkan oleh bibir anda. jika anda menginginkan bibir anda terlihat keci / kurus maka bisa menggunakan warna gelap atau matte. sebaliknya jika anda menginginkan bibir terlihat penuh maka warna mengkilap atau terang bisa di jadikan pilihan

tips sederhana agar lipstik lebih awet dan tahan lama

memakai lips ghos
pakailah lips ghos sesaat setelah anda memakai lipstik,selain agar bibir terlihat natural lips ghos juga membantu mengunci warna lipstik agar tidak mudah luntur

memakai Tisu
cara ini paling mudah dilakukan,siapkan tisu yang masih pada kotaknya, lalu cabut tisu menggunakan bibir anda , maka sisa minyak dari lipstik akan menempel pada tisu, maka bibir akan menjadi lebih kering

menggunakan bedak
taburkan sedikit bedak sesaat sebelum anda memakai lipstik, bedak membantu mengunci partikel lipstik agar lebih tahan di bibir anda

menjaga kesehatan bibir
jika bibir anda kering pecah pecah maka sebagus apapun lipstik yang dikenakan jangan harap akan bertahan lama di bibir anda

menjaga aktifitas anda
apa bila anda akan minum baiknya gunakan sedotan ,hal ini terlihat lebih baik daripada anda .meminumnya tanpa sedotan .bisa saja lipstik yang di gunakan menempel dan tertinggal pada dinding gelas yang bisa membuat lipstik menjadi kurang awet dan tahan lama

artikel terkait
Cara alami mengusir jerawat di wajah

No comments:

Post a Comment